Header Ads

Mengembalikan Ubuntu Setelah Install Ulang Windows


Setelah sekian lama mencari perintah untuk mengembalikan grub ubuntu akhirnya saya menemukannya dari sahabat saya yang kebetulan saya melakukan aktivitas blogwalking. bagi kawan-kawan yang mengalami masalah seperti saya kehilangan ubuntu setelah menginstall ulang windows mari kita simak langkah-langkahnya. yang perlu kita persiapkan adalah Live CD Ubuntu sebagai medianya.

Berikut step by step mengembalikan ubuntu yang hilang setelah menginstall Windows :

1. Siapkan Bootingan ubuntu anda.
2. Kemudian gunakan live cd didalamnya dan jangan memilih yang install (LIVE CD).
3. Setelah berada di live cd, buka terminal anda dan kemudian ketikan langkah-langkah berikut

sudo -i
mount /dev/sda7 /mnt 
mount /dev/sda6 /mnt/boot
grub-install --root-install=/mnt /dev/sda

Kemudian untuk membuat kembali grub.cfg gunakan perintah berikut :

mount --bind /proc /mnt/proc
mount --bind /dev /mnt/dev
mount --bind /sys /mnt/sys
chroot /mnt update-grub
umount /mnt/sys
umount /mnt/dev
umount /mnt/proc
exit

Seperti itulah kawan, mengembalikan Ubuntu kita yang tertimbun oleh windows atau setelah install ulang windows. Selamat mencoba kawan^^

Source : http://edwand.blogspot.com/2011/01/stuff-mengembalikan-ubuntu-setelah.html

Tags :
Mengembalikan Ubuntu setelah Install ulang Windows, kehilangan ubuntu setelah install ulang windows, cara mengembalikan ubuntu setelah install ulang windows, install grub ubuntu lagi, kehilangan grub Ubuntu, ubuntu ketumpuk Windows, Ubuntu hilang setelah install windows, Ubuntu hilang setelah install ulang windows
Diberdayakan oleh Blogger.